Kabar Pasti
  • Home
  • Peristiwa
  • Politik & Kebijakan
  • Hukum & Pemerintahan
  • Pendidikan & Kesehatan
  • Desa & Budaya
  • Kolom
    • Olahraga & Hiburan
    • Ekonomi & Wisata
    • Lensa Pasti
    • Video
No Result
View All Result
  • Home
  • Peristiwa
  • Politik & Kebijakan
  • Hukum & Pemerintahan
  • Pendidikan & Kesehatan
  • Desa & Budaya
  • Kolom
    • Olahraga & Hiburan
    • Ekonomi & Wisata
    • Lensa Pasti
    • Video
No Result
View All Result
Kabar Pasti
No Result
View All Result
Home Olahraga & Hiburan

Kejuaraan Touch Rugby, Rebutkan Piala Bergilir Kadispora Bojonegoro dan Unugiri Rektor Cup

Monday, 9 March 2020 - 13: 21
Kejuaraan Touch Rugby, Rebutkan Piala Bergilir Kadispora Bojonegoro dan Unugiri Rektor Cup

Pertandingan Kejuaraan Rugby di Lapangan SMP Terpadu Negeri Bojonegoro. Foto: Dok Redaksi

BOJONEGORO – Unit Kegiatan Mahasiswa Rugby Universitas NU Sunan Giri (Unugiri) Bojonegoro dipercaya sebagai panitia pelaksana dalam Kejuaraan Rugby yang berlangsung dari 7 – 8 Maret 2020 yang bertempat di Lapangan SMP Terpadu Negeri Bojonegoro. Kegiatan sendiri diikuti oleh 49 club SMP/SMA pa-pi (putra dan putri).

Ketua pelaksana Piala Kadispora Bojonegoro, Wawan Nugroho menjelaskan bahwa Kejuaraan Touch Rugby ini sudah memasuki tahun ke-3.

“Setelah Kejuaraan Touch Rugby ditahun pertama, olah raga ini mulai dikenal dan diminati oleh siswa dan bahkan banyak sekolah membuka ekstra-kulikuler ini,” terangnya.

Baca Juga

Meski Sudah Tak Muda Lagi, Ini 7 Cara Punya IQ Tinggi

Tim Unigoro Sabet Juara I dan II Turnamen Futsal Piala Rektor Unugiri 2023

Sementara di Jawa Timur baru ada 2 Perguruan Tinggi yang memiliki UKM Rubgy yakni Unesa Surabaya dan Unugiri Bojonegoro.

Pertandingan Kejuaraan Rugby Kadispora Cup ini dipantau langsung oleh Ketua Persatuan Rubgy Union Indonesia (PRUI) Bojonegoro Anam Saefudin dan Sekretaris PRUI Jawa Timur, Dewi Asri.

Mbak Pipit (panggilan akrab Dewi Asri) saat ditemui awak media disela pertandingan menyampaikan bahwa kehadiran guna memantau langsung atlit yang akan diikutkan dalam seleksi Kejurnas U-19 kontingen Jawa Timur bulan September nanti di Bogor.

“Atlit Rugby Bojonegoro sangat berpotensi karena terhitung paling banyak dan aktif dibanding Kabupaten lain, Saya berharap nanti ada atlit Rugby Bojonegoro yang masuk dalam tim Rugby Jawa Timur bahkan Nasional,” harap Pipit.

Selain event kejuaraan Kadispora Cup, Unugiri juga menggelar Unugiri Rektor Cup Rugby 7s yang diikuti oleh 6 Tim diantaranya dari Universitas Tunas Pembangunan (UTP) Surakarta, Universitas NU Sunan Giri (Unugiri) Bojonegoro, Universitas Negeri Surabaya(Unesa), UNS Surakarta, UMS Surakarta dan UMY Yogyakarta.

Setelah melalui babak penyisihan, ada 8 Tim Rugby kelompok umur SMP dan SMA pa-pi yang lolos ke semi final.(Lud/Red)

Sementara hasil Kejuaraan Touch Rugby piala Kandispora Bojonegoro dan Rektor Unigiri Cup adalah:

KU 18 Putra
1. SMA Plus Ar Rahmat
2. SMK N 2 Bojonegoro
3. SMA N 2 Bojonegoro

KU 18 Putri
1. SMA N 2 Bojonegoro
2. SMA Plus al fatimah
3. SMA N MT Bojonegoro

KU 15 Putri
1. SMP N 1 Kapas
2. SMP N 1 Dander
3. SMP Plus Al Fatimah

KU 15 Putra
1. SMP N 4 Bojonegoro
2. SMP N 1 Dander
3. SMP N 6 Bojonegoro

Piala Rektor KU 18
Putra dan Putri :
SMKN 1 Musuk Boyolali Jateng

Piala Rektor Mahasiswa :
1. Universitas Negeri Yogyakarta
2. Universitas Negeri Surabaya
3. UNUGIRI Bojonegoro

SendShareTweet

Comments 5

  1. Mardiany says:
    3 years ago

    Congratulations bagi sang juara dlm pertandingan yg hebat.Terus semangat bg peserta yg blm dapat kesempatan meraih juara.

    Reply
    • Wawan nugroho says:
      3 years ago

      Semoga Akan Lebih Baik Dan Berkembang Untuk Kedepanya. Amin terimakasih

      Reply
  2. Bambang HS says:
    3 years ago

    Mantab

    Reply
  3. Anna says:
    3 years ago

    Smpn 6 unggul berkarakter.

    Reply
  4. Anggafra says:
    3 years ago

    Selamat untuk smp n 6 bojonegoro

    Reply

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Kontak

© 2022 Kabarpasti.com

No Result
View All Result
  • Home
  • Peristiwa
  • Politik & Kebijakan
  • Hukum & Pemerintahan
  • Pendidikan & Kesehatan
  • Desa & Budaya
  • Olahraga & Hiburan
  • Ekonomi & Wisata
  • Kolom

© 2022 Kabarpasti.com

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist