Kabar Pasti
  • Home
  • Peristiwa
  • Politik & Kebijakan
  • Hukum & Pemerintahan
  • Pendidikan & Kesehatan
  • Desa & Budaya
  • Kolom
    • Olahraga & Hiburan
    • Ekonomi & Wisata
    • Lensa Pasti
    • Video
No Result
View All Result
  • Home
  • Peristiwa
  • Politik & Kebijakan
  • Hukum & Pemerintahan
  • Pendidikan & Kesehatan
  • Desa & Budaya
  • Kolom
    • Olahraga & Hiburan
    • Ekonomi & Wisata
    • Lensa Pasti
    • Video
No Result
View All Result
Kabar Pasti
No Result
View All Result
Home Pendidikan & Kesehatan

Dinding Retak, Atap Ruang Kelas SDN Sidorejo Lapuk Dimakan Rayab

Saturday, 14 December 2019 - 17: 53
Dinding Retak, Atap Ruang Kelas SDN Sidorejo Lapuk Dimakan Rayab

Kondisi atap ruang kelas SDN Sidorejo yang lapuk dimakan rayab. Foto : Redaksi

BOJONEGORO – Sekolah Dasar adalah kebutuhan utama dalam dunia pendidikan kita, apalagi di era sekarang ini pemerintah kita ingin mewujudkan Sumberdaya Unggul Menuju Indonesia Maju.

Sementara prasarana dasar adalah keharusan dalam membangun manusia melalui pembangunan infrastruktur pendidikan yang memadai, layak dan nyaman.

Tapi rupanya kondisi itu masih sepenuhnya belum terwujud, karena masih banyak kita temui prasarana dasar sebuah sekolah yang masih jauh dari kata layak.

Baca Juga

Mengapa Lantai Masjidil Haram dan Masjid Nabawi Tetap Sejuk Meski Cuaca Panas, Simak Fakta dan Kisahnya

Kemenag Cairkan Rp381 Miliar BOP untuk 28 Ribu Lebih Raudlatul Athfal

Seperti yang terjadi di SDN Sidorejo Kecamatan Sukosewu Kabupaten Bojonegoro ini, saat media ini berada di lokasi, Sabtu(14/12/19) ditemui beberapa kondisi yang mengkhawatirkan utamanya beberapa atap kelas yang sudah nampak usang dan lapuk. Tentu ini sangat berbahaya bagi siswa yang notabene anak-anak ini dalam belajar. Lapuk karena dimakan rayab nampak pada beberapa usuk penyangga genteng dan plafon yang jebol.

Pak Yakup selaku Kepala Sekolah SDN Sidorejo membenarkan bahkan menunjukan kondisi yang tak mengenakkan ini kepada awak media kabarpasti.com dilokasi.

“Banyak usuk kayu yang sudah pada lapuk dan keropos dimakan rayab mas, terpaksa beberapa plafon kita jebol agar kelihatan bagian yang berbahaya,”jelasnya.

Dari pantauan media ini, selain rangka atap juga nampak beberapa bagian bangunan kelas yang sudah retak dibagian dinding karena tarikan atau gerakan tanah dan lantai banyak yang ambles.

“Hampir setahunan sudah begini, tapi baru beberapa waktu lalu Diknas sudah sempet monitoring, semoga tahun depan segera direhab,”tutur Hartono salah satu warga yang juga GTT di sekolah ini.(BK/Red)

 

SendShareTweet

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Kontak

© 2022 Kabarpasti.com

No Result
View All Result
  • Home
  • Peristiwa
  • Politik & Kebijakan
  • Hukum & Pemerintahan
  • Pendidikan & Kesehatan
  • Desa & Budaya
  • Olahraga & Hiburan
  • Ekonomi & Wisata
  • Kolom

© 2022 Kabarpasti.com

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist